Panja Penyerapan Gabah dan Jagung Komisi IV DPR RI Serap Keluhan Petani Sukabumi

×

Panja Penyerapan Gabah dan Jagung Komisi IV DPR RI Serap Keluhan Petani Sukabumi

Bagikan berita
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI, Alex Indra Lukman saat melakukan kunjungan kerja ke kawasan pertanian di Situ Gunung, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Senin. (humas)
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI, Alex Indra Lukman saat melakukan kunjungan kerja ke kawasan pertanian di Situ Gunung, Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Senin. (humas)

Oleh karena itu, lanjutnya, peran Panja sangat krusial untuk memastikan seluruh pemangku kepentingan termasuk Kementerian Pertanian, Perum Bulog, dan Badan Pangan Nasional, dapat duduk bersama dan merumuskan langkah-langkah yang lebih efektif.

“Tujuannya jelas, agar Inpres ini bisa dilaksanakan sebaik mungkin dan betul-betul berpihak kepada petani,” tutur anggota DPR RI Dapil 1 Sumatera Barat ini.

Kegiatan serap aspirasi ini diharapkan jadi jembatan antara petani dan pembuat kebijakan, sehingga pelaksanaan program penyerapan hasil pertanian dapat berjalan lebih optimal, tepat sasaran dan berkeadilan. (*)

Editor : Mangindo Kayo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini