RSUD Pariaman Berganti Nama jadi RSUD Prof H Muhammad Yamin SH

×

RSUD Pariaman Berganti Nama jadi RSUD Prof H Muhammad Yamin SH

Bagikan berita
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi membuka selubung papan perubahan nama Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pariaman menjadi RSUD Prof. H. Muhammad Yamin, SH, Kamis. (humas)
Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi membuka selubung papan perubahan nama Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pariaman menjadi RSUD Prof. H. Muhammad Yamin, SH, Kamis. (humas)

Ia berharap, kehadiran nama baru ini menjadi semangat bagi seluruh pihak untuk menjadikan RSUD tersebut sebagai pusat pelayanan kesehatan yang membanggakan.

“Semoga rumah sakit ini tidak hanya menjadi tempat penyembuhan penyakit fisik, tetapi juga memberikan kenyamanan dan kedamaian bagi setiap pasien yang datang.”

“Mari kita jadikan momentum ini sebagai langkah awal untuk terus berinovasi dan melayani masyarakat dengan cinta kasih dan profesionalisme,” pungkas Mahyeldi. (*)

Editor : Mangindo Kayo
Bagikan

Berita Terkait
Terkini