“Kami akan terus mendukung kepolisian dan pemerintah daerah dalam memerangi narkoba. Ini bagian dari tugas TNI menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat,” tegas Dandim.
Keberhasilan ini menjadi bukti nyata sinergi antara TNI, Polri, dan masyarakat dalam memberantas narkoba di daerah.Baca juga: Mayat Misterius Ditemukan di Kebun Sawit Pasbar, Terungkap Setelah Sekelompok Biawak Berkerumun
Pemerintah berharap kolaborasi seperti ini dapat mempersempit ruang gerak jaringan narkotika dan menciptakan lingkungan yang lebih aman bagi masyarakat Agam. (*)
Editor : Pariyadi Saputra