Saat melintasi tanjakan curam Sitinjau Lauik, truk tiba-tiba kehilangan tenaga dan tak mampu melanjutkan pendakian.
“Sopir sudah berusaha menahan kendaraan, tapi tetap mundur hingga bagian bak belakang menabrak dinding bukit,” katanya.Polisi mengimbau pengendara, terutama truk bermuatan berat, untuk memastikan kondisi mesin dan rem prima sebelum melintas di Sitinjau Lauik, kawasan yang dikenal dengan tanjakan ekstrem dan turunan tajamnya. (*)
Editor : Pariyadi Saputra